Like

Kamis, 09 November 2017

Astrindo Wiki ( Kostum Tradisional Dunia )

Pin It
GHO & KIRA (Kerajaan Bhutan) 

Menjadi pakaian nasional dari kerajaan kecil di pegunungan Himalaya antara China dan India. Kaum pria mengenakan Gho sebagai pakaian sehari – hari yang terdiri dari sebuah sarung pendek dengan ikat pinggang yang disebut keram, sedangkan dalam sebuah acara formal sebuah kabney (scarf sutra) disematkankan dengan warna berbeda sesuai status mereka di dalam masyarakat. Sedangkan untuk wanita mengenak Kira kain panjang bermotif hingga mata kaki dan rachus selendang khusus wanita. 

(sumber; roughguides)

Tidak ada komentar:

Posting Komentar