Like

Senin, 23 Oktober 2017

Astrindo Wiki ( Tradisi Minum Teh )

Pin It
TRADISI MINUM TEH DI CHINA

Di negeri  China terdapat tradisi minum teh yaitu GONGFU yang terbilang rumit. Selain mempersiapkan pot kecil dan cangkir, ritual ini memerlukan turen (mangkuk dengan penutup), saringan air, penjepit teh, serbet khusus, nampan penyeduh dan cangkir teh ekstrak khusus untuk mencium aroma teh!

Para tamu dipersilahkan mencium aroma daun teh sebelum diseduh, dilanjutkan menghangatkan semua cangkir dengan seduhan teh yang pertama, kemudian seduhan kedua disajikan dengan teknis khusus penuangan secara perlahan hingga penuh secangkir. Kemudian tamu mengambil cangkir dengan dua tangan, menghirup perlahan hingga habis sambil menikmati aroma teh yang masih tertinggal. (sumber: mentafloss)


Tidak ada komentar:

Posting Komentar